Puncak Sendaren, Menikmati Keindahan Kota Purbalingga Dari Atas Bukit

Puncak Sendaren sempat menjadi tempat wisata di Purbalingga yang cukup ramai dikunjungi, bukan hanya dari pengunjung yang datang dari sekitar Jawa Tengah saja. Karena menyajikan beberapa spot foto, sebagai pelengkap dari indahnya pemandangan dari Puncak Sendaren. Hanya sayangnya saat ini spot foto yang ada tidak terawat dengan baik, dan tampak sedikit berbahaya. Hal tersebut mengakibatkan …

Broadway Alam Sutera, Menikmati Suasana Ala New York di Tangerang Selatan

Harga Tiket: Gratis, Jam Operasional: 07.00-22.00 WIB, Alamat: Jl. Boulevard Alam Sutera, Pakulonan, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten; Peta: Cek Lokasi Broadway Alam Sutera merupakan salah satu tempat wisata baru yang dibangun pada November 2020 lalu. Keberadaan wisata ini tentu menjadi sebuah pemandangan baru bagi Anda yang tinggal di Tangerang dan jarang sekali …

Gunung Andong, Spot Terbaik Menikmati Pesona Alam di Magelang

Harga Tiket: Rp 20.000, Jam Operasional: 24 Jam, Alamat: Girirejo, Kec. Ngablak, Kab. Magelang, Jawa Tengah; Peta: Cek Lokasi Gunung Andong adalah salah satu tempat untuk berpetualang yang sangat bersahabat. Utamanya bagi Anda yang ingin mendaki dengan santai, gunung ini memiliki fitur yang tepat. Selain medan yang tidak terlalu ekstrim, pesona alam yang disuguhkan begitu …